Sekretaris Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Tanjungpinang, Said Alvie memberikan klarifikasi terkait pemberitaan media online Mataperistiwa.id, yang terbit Rabu (9/3/2022), dengan judul Mobil Dinas Pemko Tanjungpinang Keliaran di Tempat Hiburan Malam. Dalam pemberitaan itu, disebutkan seorang warga yang tak mau namanya disebutkan merasa kurang wajar jika kondisinya …
Read More »