Tag Archives: Flight Information Region (FIR)

Begini Penjelasan Kemenhub Terkait FIR Indonesia Ada Hubungan Klaim Negara Asing di Laut Natuna

Laut natuna

Perjanjian Re-Alignment Flight Information Region (FIR) atau Penyesuaian Pelayanan Navigasi Penerbangan yang ditandatangani pada Selasa (25/1/2022) lalu antara Indonesia (RI) dan Singapura juga ada hubungannya dengan klaim negara asing di Laut Natuna. Direktur Jenderal Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Novie Riyanto setuju dengan adanya pendapat bahwa perjanjian FIR juga berkaitan …

Read More »