Polres Karimun terus berupaya membantu Pemerintah Kabupaten Karimun menggesa capaian vaksinasi covid-19. Tujuan akhirnya untuk meningkatkan kekebalan komunal atau herd immunity. Polres Karimun mengadakan vaksinasi covid-19 di area SPBU guna menarik animo masyarakat mau divaksin. Polres Karimun mengadakan vaksinasi covid-19 di area SPBU guna menarik animo masyarakat mau divaksin. Ada dua lokasi SPBU yang dijadikan gerai …
Read More »
Liputan Warta Teknologi – Inspirasi – Terpercaya