Tag Archives: vaksinasi

Vaksinasi Remaja RSUD Tarempa Dapat Antusias Tinggi

13

Dalam rangka HUT Kodim 0318/Natuna ke 15, Koramil jajaran 02 Tarempa melakukan serbuan vaksinasi massal Covid-19 secara gratis bagi masyarakat usia 12 tahun ke atas, di RSUD Tarempa, Kecamatan Siantan, Kabupaten Kepulauan Anambas, 10 Juli 2021. Tingginya antusiasme remaja dalam program vaksinasi itu, hingga melebihi target per hari dari 200 …

Read More »

Vaksinasi Tahap Dua Digelar Polsek Palmatak

9

Polsek Palmatak menggelar program vaksinasi tahap kedua bagi masyarakat Palmatak. Program yang dilaksanakan di Mako Polsek Palmatak, pada Kamis 15 Juli 2021 itu, selain melayani vaksinasi tahap kedua, juga menyasar usia 12 – 17 tahun. Kapolsek Palmatak, Iptu Ridwan menyebut jumlah pendaftar vaksinasi untuk usia yang 12 – 17 tahun …

Read More »

Desa Batu Belah Digelar Vaksinasi Oleh Lanal Tarempa

3

TNI AL Tarempa (Lanal Tarempa) menggelar serbuan vaksinasi masyarakat maritim di Desa Batu Belah, Kampung Bahari Nusantara, Kecamatan Siantan Timur, Kabupaten Kepulauan Anambas, Minggu, 18 Juli 2021 Komandan Lanal Tarempa Letkol Laut (P) Yovan Ardianto Yusuf, SE, MTr. Opsla turun langsung ke lapangan dan mengerahkan 4 orang tim medis, 5 …

Read More »